
Selamat dan Sukses kepada peraih Score TOEIC VIERA tertinggi 2022 !
Seleksi Viera merupakan program dari Direktorat PSMK untuk siswa SMK di Indonesia untuk mengikuti tes TOEIC secara gratis. Seleksi ini bertujuan untuk utk meningkatkan kompetensi Bahasa Inggris siswa/siswi SMK sebagai peningkatan upaya daya saing SDM Indonesia dalam persaingan kerja tingkat global.
Di tahun 2022, SMK Migas Cepu mengikutsertakan 359 peserta didik kelas 12. Sebanyak 30 peserta didik lolos ke tahap sertifikasi TOEIC di tambah 3 peserta, baik dari guru Bahasa Inggris maupun Guru non Bahasa Inggris.
Berikut peraih Score Tertinggi Toeic Viera 2022 tingkat sekolah :
Alexander Billie Wanka ( 12 Teknik Pengolahan Migas dan Petrokimia )
berhasil meraih score tertinggi dengan 805, di sepadan dengan
Rizki Kustanto ( 12 Teknik Produksi Migas )
dengan total score 805
Celvin Marcellino Afrilian ( 12 Teknik Produksi Migas )
dengan total score 695
Selamat dan sukses kepada peraih score tertinggi pada TOEIC VIERA 2022 !
#smkmigascepu
Komentar
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SELAMAT DAN SUKSES BAPAK HARIYANTO, S.T., M.T. TERPILIH SEBAGAI KEPALA SMK MIGAS CEPU PERIODE 2025-2027
Sabtu, 21 Desember 2024, menjadi momen penting bagi SMK Migas Cepu dengan dilaksanakannya Penyerahan SK dan Serah Terima Jabatan Kepala dan Wakil Kepala Sekolah untuk periode 1 Januari
Pertemuan Yayasan Kesejahteraan Warga Migas dengan Civitas Akademika SMK Migas Cepu
Yayasan Kesejahteraan Warga Migas dan SMK Migas mengadakan pertemuan pada Sabtu 03 Agustus 2024, Pertemuan tersebut dalam agenda sosialisasi sebagai bukti keterbukaan Yayasan YKWM dan S
13 Siswa SMK Migas Cepu lolos Program Magang Jepang !
Sebanyak 13 Siswa SMK Migas Cepu akan mendapatkan kesempatan untuk menjalani program magang Jepang.Program ini merupakan bagian dari inisiatif SMK Pusat Keunggulan yang bertujuan untuk
PENYERAHAN BSM DAN BEASISWA PRESTASI KEPADA 141 SISWA KURANG MAMPU DAN 24 SISWA BERPRESTASI
Halo #sobatmigas ! Hari ini , Selasa 14 Nov 2023 , telah terlaksana Pembagian Bantuan Siswa Kurang Mampu ( BSM ) dan Siswa Berprestasi untuk siswa kelas 10 , 11 dan 12 SMK Migas Cepu.
Congratulation Highest Score TOEIC Viera - SMK Migas Cepu 2023
Halo #sobatmigas !Seleksi Viera merupakan program dari Direktorat PSMK untuk siswa SMK di Indonesia untuk mengikuti tes TOEIC secara gratis. Seleksi ini bertujuan untuk utk me
We hope that more and more students get the high score in viera test. Aamiin...